CERITA FILM JENDERAL SOEDIRMAN 2015 - Padma Pictures mempersembahkan sebuah film karya Sutradara Viva Westi yang mengusung cerita tentang pahlawan besar JENDERAL SOEDIRMAN, film yang tayang pada akhir bulan agustus 2015 akan diputar serentak dibioskop kesayangan kalian gaes.
Genre : Drama, Perang
Tanggal Rilis Perdana : 27 Agustus 2015
Studio : Padma Pictures
Sutradara : Viva Westi
Produser : Handi Ilfat, Sekar Ayu Asmara
Penulis Naskah : Tubagus Deddy
Pemain / Pemeran FILM JENDERAL SOEDIRMAN 2015 :
Adipati Dolken, Ibnu Jamil, Mathias Muchus, Baim Wong, Nugie, Lukman Sardi, Annisa Hertami, Landung Simatupang, Henky Solaiman
#SINOPSIS FILM JENDERAL SOEDIRMAN 2015
Belanda menyatakan secara sepihak sudah tidak terikat dengan perjanjian Renville, sekaligus menyatakan penghentian gencatan senjata. Pada tanggal 19 Desember 1948, Jenderal Simons Spoor Panglima Tentara Belanda memimpin Agresi militer ke II menyerang Yogyakarta yang saat itu menjadi ibukota Republik..
Soekarno-Hatta ditangkap dan diasingkan ke Pulau Bangka. Jenderal Soedirman yang sedang didera sakit berat melakukan perjalanan ke arah selatan dan memimpin perang gerilya selama tujuh bulan.
Belanda menyatakan Indonesia sudah tidak ada. Dari kedalaman hutan, Jenderal Soedirman menyiarkan bahwa Republik Indonesia masih ada, kokoh berdiri bersama Tentara Nasionalnya yang kuat.
Soedirman membuat Jawa menjadi medan perang gerilya yang luas, membuat Belanda kehabisan logistik dan waktu.
Kemanunggalan TNI dan rakyat lah akhirya memenangkan perang. Dengan ditanda tangani Perjanjian Roem-Royen, Kerajaan Belanda mengakui kedaulatan RI seutuhnya.
#TRAILER FILM JENDERAL SOEDIRMAN 2015
Demikianlah sekilas informasi tentang film yang berjudul FILM JENDERAL SOEDIRMAN 2015 bergenre drama, Film Bioskop Indonesia terbaru 2015, sobat pecinta film sudah penasaran dengan film ini, nah sebaiknaya segera merapat untuk menyaksikan bersama sobat, pacar mamupun keluarga, enjoy gaes
31/08/15
SINOPSIS FILM JENDERAL SOEDIRMAN 2015
Diterbitkan Agustus 31, 2015